Jadwal Samsat Keliling Polres Tabanan Juli 2021

Benggala, Tabanan Bali - Pelayanan perpanjangan STNK atau pembayaran pajak kendaraan bermotor di wilayah Kabupaten Tabanan Bali kini bisa dilakukan di lokasi-lokasi pelayanan Samsat Keliling. Lebih mudah, tanpa harus ke Kantor Samsat.

Dan berikut kami informasikan jadwal pelayanan Samsat Keliling Polres Tabanan untuk bulan Juli 2021:
  • Hari Selasa, tanggal 6 Juli 2021, pukul 08.30 WITA di depan Kantor Desa Pejaten Kediri,
  • hari Rabu, tanggal 7 Juli 2021, pukul 08.30 WITA di Pasar Desa Penebel,
  • hari Kamis, tanggal 8 Juli 2021, pukul 08.30 WITA di Perempatan Desa Cau Belayu Marga,
  • hari Selasa, tanggal 13 Juli 2021, pukul 08.30 WITA di depan Pura Puseh Pandak Gede,
  • hari Rabu, tanggal 14 Juli 2021, pukul 08.30 WITA di Wantilan Desa Kaba-kaba Kediri,
  • hari Kamis, tanggal 15 Juli 2021, pukul 08.30 WITA di depan LPD Dharmaaaa Sadhu Mandung Kerambitan,
  • hari Rabu, tanggal 21 Juli 2021, pukul 08.30 WITA di Pasar Desa Kerambitan,
  • hari Kamis, tanggal 22 Juli 2021, pukul 08.30 WITA di Pasar Desa Senganan Penebel,
  • hari Selasa, tanggal 27 Juli 2021, pukul 08.30 WITA di Pasar Desa Marga
  • hari Rabu, tanggal 28 Juli 2021, pukul 08.30 WITA di Lapangan Umum Desa Beraban Kediri,
  • hari Kamis, tanggal 29 Juli 2021, pukul 08.30 WITA di Pasar Desaa Penatahan Penebal.
Untuk persyaratan yang harus disiapkan di antaranya adalah STNK asli dan Fotokopi KTP. Informasi selengkapnya bisa DM di akun instagram @SamsatTabanan atau Whatsapp nomor 087779619555

Demikian informasi mengenai jadwal Samsat Keliling di wilayah Kabupaten Tabanan Bali selama bulan Juli 2021. Semoga bermanfaat.

Sumber; Polres Tabanan - IG